Kepolisian Sektor Parapat bersama Puskesmas Gelar Vaksinasi di Kantor Desa, Pangulu Mekar Tidak Berada Dikantor

    Kepolisian Sektor Parapat bersama Puskesmas Gelar Vaksinasi di Kantor Desa, Pangulu Mekar Tidak Berada Dikantor

    SIMALUNGUN-Kepolisian Resort Simalungun melalui sektor Parapat bersama Tim Puskesmas terus gencar melakukan vaksinasi dengan cara jemput bola ke setiap Kantor Pemerintah yang ada di Kecamatan Girsang Sipangan Bolon 

    Kali ini, Puskesmas Parapat bersama Kepolisian Resort Simalungun sektor Parapat melaksanakan vaksinasi di Kantor Pangulu Nagori Sipangan Bolon Mekar dengan total yang divaksin 94 orang terdiri dari Lansia satu orang, rentan satu orang, umum 4, Publik 1, Anak-Anak 10 dan remaja satu orang dan Dosin II sebanyak 76 orang, Rabu ( 19/01/2022 )

    Namun pelaksanaanya vaksinasi tersebut sangat disayangkan sejumlah tim vaksinator dikarenakan Pangalu Nagori Sipangan Bolon Mekar tidak berada di Kantornya saat pelaksanaan kegiatan vaksinasi 

    Pantawan Jurnalis Indonesiasatu.co.id, di Kantor Pangulu, Rabu ( 19/01/2022 ) sekira pukul 11:30 sampai dengan jam 13:50 Wib, Sejumlah petugas Puskesmas bersama dengan Kepolisian Sektor Parapat terlihat setembai menunggu warga yang akan melakukan vaksin di Kantor Pangulu 

    Namun ironisnya, para petugas puskesmas dan petugas Kepolisian Sektor Parapat ditinggalkan begitu saja oleh para perangkat Desa Nagori Sipangan Bolon Mekar, Sementara Pangulu malah sibuk membetulin gubukya yang tidak jauh dari Kantornya, Padahal masih jam Kerja 

    Sementara salah seorang petugas Puskesmas Parapat yang tidak mau disebut namanya ketika ditanyain awak Media, Apahkan Pangulu Masuk Kantor Tadi, "Petugas Puskesmas mengatakan, sejak tadi kami disini belum ada saya lihat Pak Pangulu Masuk Kantor, "Katanya 

    "Meskipun cuma kami di Kantor Pangulu ini, Kami akan terus melaksanakan vaksinasi Covid-19 agar masyarakat dapat terlayani dengan cepat, " Ujar salah seorang Vaksinator yang tidak mau disebut namanya.

    Pelaksanaan vaksinasi di Kantor Pangulu Mekar dipantau Kanit Reskrim Polsek Parapat, Kanit Intel Polsek Parapat, Babinkamtibmas Polsek Parapat ( Karmel )

    Sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Bungunan Rabat Beton di Nagori Sipangan...

    Artikel Berikutnya

    Gubernur Edy Rahmayadi Minta Tim Siber Pungli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hana Rawhiti Maipi-Clarke: Anak Muda yang Mengguncang Parlemen Selandia Baru
    Hendri Kampai: Rapat Kerja dengan Jaksa Agung RI, Komisi III DPR RI Makin Menyala
    Peduli Iingkungan, Panglima TNI Tanam Pohon dan Tebar Benih Ikan di Area Mabes TNI
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Baru Setahun Selesai Dibangun, Saluran Irigasi Senilai Rp 1.7 M di Girsang Sipangan Bolon Rubuh, APH Diminta Jangan Tutup Mata
    Ijeck Tercepat Kedua Leg 1 APRC, Rifat Sungkar Tercepat Dihari Pertama
    Ditetapkan Kawasan Perairan Danau Toba Jadi Oligrotropik, Gusmiyadi Desak Pemprovsu Lakukan Kaji Ulang
    Tingkatkan Kualitas Layanan, PT ASDP Indonesia  Akan Lakukan Penyesuaian Tarif Tiket di Lintas Ajibata-Ambarita Mulai 1 Oktober
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Pasca Penutupan TMMD Ke-110, Kodim 0209/LB Laksanakan Pemeliharaan Badan Jalan Yang Longsor
    Punya Nilai Historis dan Langka, Pemprov Sumut Gandeng BWS Revitalisasi Tiga Bangunan Bersejarah Termasuk Pesanggrahan Bung Karno Parapat
    Jinakkan Harga Minyak Goreng, Menteri BUMN Gelar Operasi Pasar Tambahan di Sumut
    Rayakan HUT RI ke-77, Direktur Utama PT ASDP Bagikan Bingkisan Kepada Penumpang KMP Ihan Batak
    Nek Sariah Telah Berpulang, Warga Nagori Pematang Kerasaan Rejo Berduka
    Tingkatkan Kesiapsiagaan Crew, PT ASDP Cabang Danau Toba Gelar Simulasi Penanganan Kebakaran dan Penyelamatan Korban
    Baru Lima Hari RTP Parapat Diresmikan Presiden RI, Tali Sling Dirusak, DRPD-SU Desak Kepolisian Sumatera Utara Usut
    Viral! Oknum PNS di Kecamatan Girsang Sipangan Bolon Asik Tidur-Tiduran Saat Upacara HUT-RI ke 79 Berlangsung
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak

    Ikuti Kami